• INDOGRAF
  • INDEKS
Jumat, 2 Januari 2026
indograf.com
No Result
View All Result
  • News
  • Politik
  • Ekonomi
  • Pendidikan
  • Bola
  • Selebriti
  • Otomotif
  • Video
Indograf.com
  • News
  • Politik
  • Ekonomi
  • Pendidikan
  • Bola
  • Selebriti
  • Otomotif
  • Video
No Result
View All Result
Indograf.com
No Result
View All Result
Home News

Penelitian Di Pulau Onrust Yang Berdekatan Dengan Pulau Bidadari Jadi Ajang Pembuktian Arkeolog Muda

Muhammad SA by Muhammad SA
17 November 2023
in News
A A
Penelitian Di Pulau Onrust Yang Berdekatan Dengan Pulau Bidadari Jadi Ajang Pembuktian Arkeolog Muda

Pulau Onrust

Share on FacebookShare on Twitter

Indograf.com -Tim Ahli Cagar Budaya (TACB) DKI Jakarta berkat keuletan dan kerja tim yang kompak dalam 2 hari terakhir,  tantangan tersebut bisa dilewati. Hal ini dibuktikan setelah tim temukan pintu bagian utara, “Maka, hari ini juga telah menemukan pintu selatan benteng pertahanan besar VOC itu,” kata arkeolog senior TACB DKI Jakarta Candrian Attahiya.

Penelitian mencari jejak sejarah kolonial yang tertinggal di Pulau Onrust, Kepulauan Seribu, Jakarta, sebagai ajang pembuktian bagi para calon arkeolog muda untuk mengimplementasikan keilmuannya.

Baca Juga

Kodim 0504/Jakarta Selatan Hadir Jaga Keamanan Pengunjung Ragunan Saat Libur Panjang

Kodim 0504/Jakarta Selatan Hadir Jaga Keamanan Pengunjung Ragunan Saat Libur Panjang

27 Desember 2025

Pastikan Kenyamanan Pelanggan, KAI Daop 3 Cirebon Optimalisasikan Layanan Lost and Found

16 Desember 2025
Load More

Pulau Onrust adalah salah satu pulau di Kabupaten Kepulauan Seribu, Jakarta. Pulau ini terletak berdekatan dengan Pulau Bidadari. dikutip wikipedia

Pulau Onrust menyimpan misteri yang belum terpecahkan. Kabarnya, di masa Hindia Belanda, tempat ini sempat dijadikan lokasi pemberangkatan para jemaah haji dari Indonesia. Berdasarkan sejarah, dulu orang yang dianggap berbahaya pasca berhaji akan disuntik mati oleh pemerintahan Belanda. dikutip pulauseribu.co.id

Tim Ahli Cagar Budaya (TACB) DKI Jakarta sebagai pelaksana lapangan melibatkan sebanyak empat orang mahasiswa arkeologi dalam penelitian di Pulau Onrust yang berlangsung selama 14 hari, terhitung mulai 8 hingga 22 November 2023.

“Ya, mereka yang saya libatkan merupakan mahasiswa Fakultas Ilmu Budaya Jurusan Arkeologi dari Universitas Halu Oleo Kendari dan Universitas Indonesia,” kata arkeolog senior TACB DKI Jakarta Candrian Attahiyat di Pulau Onrust, Kamis (16/11).

Menurut dia, keempat mahasiswa itu masing-masing diberikan beban pekerjaan mulai dari penjajakan, observasi pemetaan, ekskavasi, dan analisis bersama-sama satu orang mentor.

Meski beban pekerjaan yang diberikan tersebut masih terbilang cukup mendasar, menurut dia, pelaksanaannya tidak gampang bagi para calon arkeolog.

Hal itu, kata dia, karena objek yang diteliti merupakan struktur sisa fondasi benteng besar pertahanan Onrust peninggalan kolonial VOC pada tahun 1600-an.

Fondasi benteng pertahanan tersebut terletak di susunan tanah paling bawah, sementara di atasnya ada sekitar tiga lapisan konstruksi yang dibangun pada dekade lain.

“Jadi, letak ujiannya adalah ketika mau menemukan peninggalan yang dicari, konstruksi di atas itu tidak boleh diganggu atau dirusak. Kami harus ekstra hati-hati,” kata dia.***

Sumber: Antara

Tags: Ahli Cagar Budayajakartapulau onrustVOC
Previous Post

Kemenkes Meminta Kolaborasi Lintas Sektor Termasuk Periset, Badan Riset Dan Inovasi Nasional Dalam Mengembangkan Biofarmasi Dan Obat Berbahan Baku Lokal

Next Post

Kementerian Luar Negeri RI Bidik Kerja Sama Guna Tingkatkan Wisata Museum Internasional

Artikel Terkait

Kodim 0504/Jakarta Selatan Hadir Jaga Keamanan Pengunjung Ragunan Saat Libur Panjang

Kodim 0504/Jakarta Selatan Hadir Jaga Keamanan Pengunjung Ragunan Saat Libur Panjang

by Muhammad SA
27 Desember 2025

INDOGRAF - Personel Kodim 0504/Jakarta Selatan membantu pengamanan kawasan wisata Taman Margasatwa Ragunan, Jakarta Selatan, selama masa libur Natal dan...

Pastikan Kenyamanan Pelanggan, KAI Daop 3 Cirebon Optimalisasikan Layanan Lost and Found

by Mawardi
16 Desember 2025

Indograf.com - Sambut Angkutan Natal 2025 dan Tahun Baru 2026, PT Kereta Api Indonesia (Persero) Daerah Operasi 3 Cirebon terus...

KAI Daop 3 Cirebon Tingkatkan Kualitas Layanan Melalui Pembinaan Frontliner

by Mawardi
12 Desember 2025

Indograf.com - Dalam rangka meningkatkan kualitas pelayanan pada masa Angkutan Natal 2025 dan Tahun Baru 2026 (Nataru) yang berlangsung selama...

Ekonomi dan Budaya Rakyat Tumbuh : PLN Dorong Desa Wisata Lerep Menuju Kelas Dunia

Ekonomi dan Budaya Rakyat Tumbuh : PLN Dorong Desa Wisata Lerep Menuju Kelas Dunia

by Muhammad SA
12 Desember 2025

INDOGRAF - PT PLN (Persero) Unit Pelaksana Pengatur Beban (UP2B) Jawa Tengah dan D.I. Yogyakarta menegaskan komitmennya dalam mendukung pengembangan...

Please login to join discussion

Terpopuler

    Rekomendasi

    “Menkop Optimis Kopdes/Kel Dorong Pertumbuhan Ekonomi Sulsel”

    “Menkop Optimis Kopdes/Kel Dorong Pertumbuhan Ekonomi Sulsel”

    26 April 2025
    “Bamsoet Dorong Pemilik Senpi Bela Diri Aktif Ikut Latihan dan Pembinaan PERIKHSA”

    “Bamsoet Dorong Pemilik Senpi Bela Diri Aktif Ikut Latihan dan Pembinaan PERIKHSA”

    26 Juli 2025

    Kedapatan Miliki Koper Berisi Obat Keras, Pria ini Ditangkap Satnarkoba Polresta Cirebon

    12 Maret 2024

    KAI Daop 3 Cirebon Apresiasi Pengabdian, Beri 30 Paket Sembako untuk Penjaga Perlintasan Swadaya

    30 Desember 2024
    Tanggapan Menparekraf Sandiaga Uno Menyoal Dihapusnya Sirkuit Mandalika Dari Gelaran WSBK 2024

    Tanggapan Menparekraf Sandiaga Uno Menyoal Dihapusnya Sirkuit Mandalika Dari Gelaran WSBK 2024

    30 Oktober 2023
    Indograf.com

    Jalan Proklamasi No 20, RT 004/002, Kelurahan Abadijaya Kecamatan Sukmajaya, Depok, 16417, Jawa Barat, Indonesia

    Kategori

    • Berita Lainnya
    • Bola
    • Budaya
    • Ekonomi
    • Headline
    • News
    • Opini
    • Otomotif
    • Pemilu
    • Pendidikan
    • Pilihan Editor
    • Politik
    • Selebriti
    • Sosial
    • Pedoman Media Siber
    • Disclaimer
    • Privacy Policy
    • Copyright
    • Media Partner
    • Redaksi
    • Kontak

    © 2025 Indograf.com - beda itu Indonesia. All Rights Reserved

    No Result
    View All Result
    • News
    • Politik
    • Ekonomi
    • Pendidikan
    • Bola
    • Otomotif
    • Selebriti
    • Video
    • Indeks

    © 2025 Indograf.com - Beda Itu Indonesia.

    Welcome Back!

    Login to your account below

    Forgotten Password?

    Retrieve your password

    Please enter your username or email address to reset your password.

    Log In