• INDOGRAF
  • INDEKS
Jumat, 2 Januari 2026
indograf.com
No Result
View All Result
  • News
  • Politik
  • Ekonomi
  • Pendidikan
  • Bola
  • Selebriti
  • Otomotif
  • Video
Indograf.com
  • News
  • Politik
  • Ekonomi
  • Pendidikan
  • Bola
  • Selebriti
  • Otomotif
  • Video
No Result
View All Result
Indograf.com
No Result
View All Result
Home Politik

Beda haluan dengan DPP PAN! Ketua DPD PAN Cirebon dukung Ganjar Pranowo sebagai Capres 2024 berujung dipecat

Pilpres 2024

Indografnews by Indografnews
4 September 2023
in Politik
A A

Heru Subagia, Caleg DPR RI Dapil Jawa Barat 8 dari Partai Amanat Nasional (PAN)

Share on FacebookShare on Twitter

Indograf.com – Ketua Dewan Pengurus Daerah (DPD) Partai Amanat Nasional (PAN) Kabupaten Cirebon, Heru Subagia, mendukung Ganjar Pranowo sebagai calon presiden 2024.

 

Baca Juga

Sabet Lima Penghargaan Nasional dari BKN, Gubernur Khofifah Optimis Pemprov Jatim Jadi Role Model dan Menuju Lumbung Talenta Nasional

Sabet Lima Penghargaan Nasional dari BKN, Gubernur Khofifah Optimis Pemprov Jatim Jadi Role Model dan Menuju Lumbung Talenta Nasional

24 Juli 2025
P3S: Kinerja Kementerian Perumahan Nol Besar, Jerry Massie Kritik Kinerja Maruarar Sirait

P3S: Kinerja Kementerian Perumahan Nol Besar, Jerry Massie Kritik Kinerja Maruarar Sirait

21 Juli 2025
Load More

Dukungan tersebut diungkapkan ketua DPD PAN Kabupaten Cirebon, di kantor DPD PAN Kabupaten Cirebon, Senin 4 September 2023.

 

Atas dukungannya terhadap Ganjar Pranowo, Heru harus dipecat sebagai ketua DPD PAN Kabupaten Cirebon dan digantikan Nurul Qomar.

 

“Terkait ketua PAN Kabupaten Cirebon periode 2020-2025 terjadi perubahan pengurusan termasuk ketua DPD, dari Heru Subagio menjadi Nurul Qomar, begitu press rilis dari DPW PAN.” Kata Heru kepada Indograf.com.

 

Heru mengatakan, bahwa DPW PAN Jawa Barat memecat dirinya karena berbeda haluan dengan DPP PAN, yang seharusnya mendukung Prabowo Subianto, sebagai capres 2024 mendatang, bersama Golkar dan Gerindra.

 

“Karena asumsi saya buntut mendukung ganjar sebagai pilpres 2024. Dan rekomendasi dari PAN jabar tidak tegak lurus dengan dpp yakni dukung prabowo” kata Heru.

 

Meski begitu, ketua DPD PAN Kabupaten Cirebon menilai bahwa pemecatan yang dilakukan DPW PAN Jawa Barat bersifat sepihak dan tanpa klarifikasi terlebih dahulu.

 

“Pertama, terkait pemberhentian saya selaku ketua DPD PAN dan kedua perubahan pengurus PAN cirebon. Kalau saya tahu sehari lalu, ini juga dari temen media” katanya.

 

Alasan pemecatan tersebut, menurut Heru, karena dirinya melanggar aturan partai.

 

“Disini kebijakan karena melanggar Ad/Art namun tidak terinci.” masih kata Heru.

 

Sementara itu, meski dipecat sebagai ketua DPD PAN Kabupaten Cirebon, ketua DPD PAN Kabupaten Cirebon akan tetap mendukung Ganjar sebagai calon Presiden di Pilpres 2024 mendatang.

 

“Pertama politisi harus punya integritas, karena dari awal saya adalah relawan ganjar dan direkrut partai. Saya jadi PAN abangan, relawan dan partai kita sepakat tidak bisa dipecahkan antara relawan dan partai” tutup Heru. ***

Tags: GanjarHeru SubagioJawa BaratKetua DPD PAN Kabupaten CirebonPAN
Previous Post

Drama Pemilihan 2024: Istri AHY sampai Curhat Begini di Medsos

Next Post

BPN Kota Depok Gulirkan Skema Penyelesaian Konflik Melalui GTRA

Artikel Terkait

Sabet Lima Penghargaan Nasional dari BKN, Gubernur Khofifah Optimis Pemprov Jatim Jadi Role Model dan Menuju Lumbung Talenta Nasional

Sabet Lima Penghargaan Nasional dari BKN, Gubernur Khofifah Optimis Pemprov Jatim Jadi Role Model dan Menuju Lumbung Talenta Nasional

by Muhammad SA
24 Juli 2025

Indograf.com - Pemprov Jawa Timur menerima lima penghargaan sekaligus dalam acara Rapat Koordinasi Evaluasi CASN formasi tahun 2024 dan Manajemen...

P3S: Kinerja Kementerian Perumahan Nol Besar, Jerry Massie Kritik Kinerja Maruarar Sirait

P3S: Kinerja Kementerian Perumahan Nol Besar, Jerry Massie Kritik Kinerja Maruarar Sirait

by Muhammad SA
21 Juli 2025

Indograf.com - Political and Public Policy Studies (P3S) menyebut kinerja Kementerian Perumahan nol besar. Temuan ini didasarkan pada data-data yang...

Plt Camat Tapos Lantik Pengurus PKK, Titip Harapan Besar Wujudkan Depok Lebih Maju

Plt Camat Tapos Lantik Pengurus PKK, Titip Harapan Besar Wujudkan Depok Lebih Maju

by Nawawi Indograf
18 Juli 2025

indograf.com, Depok – Suasana penuh semangat dan haru menyelimuti Kantor Kelurahan Tapos, Jumat (18/7/2025), saat Pelaksana Tugas (Plt) Camat Tapos,...

Praktik ‘Jual Beli Bangku’ Masuk Sekolah Negeri di Depok Masih Marak Terjadi, Diduga Kerjasama Dengan Oknum Panitia dan Operator SPMB 2025

Praktik ‘Jual Beli Bangku’ Masuk Sekolah Negeri di Depok Masih Marak Terjadi, Diduga Kerjasama Dengan Oknum Panitia dan Operator SPMB 2025

by Nawawi Indograf
18 Juli 2025

indograf.com, DEPOK - Ketua Gerakan Depok Bersatu (GEDOR) yang juga Pakar Pendidikan Eman Sutriadi menemukan beberapa bukti kuat atas dugaan...

Please login to join discussion

Terpopuler

    Rekomendasi

    Gubernur Jabar KDM Tinjau Kampung Baru Depok: Akhiri Konflik Lahan, Dorong Ketertiban Warga

    Gubernur Jabar KDM Tinjau Kampung Baru Depok: Akhiri Konflik Lahan, Dorong Ketertiban Warga

    8 Mei 2025
    Disdik Depok Tegas Larang Sekolah Jual Seragam, Ini Alasannya!

    Disdik Depok Tegas Larang Sekolah Jual Seragam, Ini Alasannya!

    27 Juli 2025
    Pisah Sambut Kapolres Bogor, AKBP Wikha Ardilestanto Janji Lanjutkan Prestasi dan Kedekatan AKBP Rio dengan Warga

    Pisah Sambut Kapolres Bogor, AKBP Wikha Ardilestanto Janji Lanjutkan Prestasi dan Kedekatan AKBP Rio dengan Warga

    20 Juli 2025
    Protes Kenaikan Tarif PAM Jaya Meningkat, DPRD DKI Desak Pembatalan

    Protes Kenaikan Tarif PAM Jaya Meningkat, DPRD DKI Desak Pembatalan

    2 Maret 2025
    Cek spesifikasi sepeda listrik UWinfly terbaru tipe Dragon Fly DF7 dan harganya

    Cek spesifikasi sepeda listrik UWinfly terbaru tipe Dragon Fly DF7 dan harganya

    16 Agustus 2023
    Indograf.com

    Jalan Proklamasi No 20, RT 004/002, Kelurahan Abadijaya Kecamatan Sukmajaya, Depok, 16417, Jawa Barat, Indonesia

    Kategori

    • Berita Lainnya
    • Bola
    • Budaya
    • Ekonomi
    • Headline
    • News
    • Opini
    • Otomotif
    • Pemilu
    • Pendidikan
    • Pilihan Editor
    • Politik
    • Selebriti
    • Sosial
    • Pedoman Media Siber
    • Disclaimer
    • Privacy Policy
    • Copyright
    • Media Partner
    • Redaksi
    • Kontak

    © 2025 Indograf.com - beda itu Indonesia. All Rights Reserved

    No Result
    View All Result
    • News
    • Politik
    • Ekonomi
    • Pendidikan
    • Bola
    • Otomotif
    • Selebriti
    • Video
    • Indeks

    © 2025 Indograf.com - Beda Itu Indonesia.

    Welcome Back!

    Login to your account below

    Forgotten Password?

    Retrieve your password

    Please enter your username or email address to reset your password.

    Log In